SATUBAHASA.COM - Web Pendidikan Bahasa Indonesia
  • Beranda
  • PIDATO
  • PERIBAHASA
  • CERPEN
  • KIRIM CERPEN
  • KIRIM PUISI
Home » Puisi Harapan » Puisi Harapan Garuda Yang Malang Karya Adam Habibie

Puisi Harapan Garuda Yang Malang Karya Adam Habibie

Athi'ul
Jumat, 14 Juli 2017
Puisi Harapan

Garuda Yang Malang

Oleh : Adam Habibie, Palembang.
 
Garudaku..
Kini nasibMu sungguh malang.
Bulu-bulu sayapMu yang mulai gugur.
CakarMu yang runcing dan tajam.
Mulai tumpul ke atas dan tajam kebawah.
Perisai di dadaMu yang kokoh.
Simbol kejayaan masa lalu.

Garudaku..
Kenapa engkau murung dan bersedih?
Apakah di tanah Pertiwi ini terlalu kejam untukuntukmu?
Kenapa engkau tak bisa terbang tinggi?
Apakah kakimu di ikat dengan tali yang tak terlihat?
Puisi Harapan Garuda Yang Malang Karya Adam Habibie
Puisi Harapan Garuda Yang Malang Karya Adam Habibie


Garudaku..
Kenapa mentalnya mulai mulai surut?
Apakah lambang bintang selalu mencintaimu dari atas sana?
Ataukah jiwamu dimiliki oleh palu arit ?

Garudaku..
Disini rakyatmu masih punya bambu runcing.
Jika cakarmu tak tajam lagi.
Yang selalu menjaga dan melindungi MU.
Dan nyawa ini sebagai taruhannya.
Bagikan:
Tweet
Komentar
◄ Posting Baru Beranda Posting Lama ►
  • Facebook
  • Twitter
  • Google+

ARTIKEL POPULER

  • Contoh Pidato Singkat Tentang Pemimpin Yang Bijaksana
  • Pidato Singkat Bahasa Jawa Perpisahan Sekolah
  • 12+ Contoh Naskah Pidato Hari Besar Nasional

KUMPULAN PUISI

  • PUISI ALAM
  • PUISI AYAH
  • PUISI CINTA
  • PUISI GALAU
  • PUISI GURU
  • PUISI HARAPAN
  • PUISI IBU
  • PUISI ISLAMI
  • PUISI JIWA
  • PUISI KEADILAN
  • PUISI NASEHAT
  • PUISI PAHLAWAN
  • PUISI PATAH HATI
  • PUISI PENDIDIKAN
  • PUISI PERPISAHAN
  • PUISI PERSAHABATAN
  • PUISI RINDU
  • PUISI ROMANTIS
  • PUISI SEDIH

PERIBAHASA DAERAH

  • PERIBAHASA JAWA
  • PERIBAHASA SUNDA

KATA UCAPAN

  • UCAPAN SELAMAT PAGI

KOLOM HIKMAH

  • CERAMAH KULTUM
About | Sitemap | Privacy Policy | Disclaimer | Contact Us
Copyright 2020 • SATUBAHASA.COM - Web Pendidikan Bahasa Indonesia